Penyesuaian harga juga terjadi pada nilai buyback. Antam memangkas harga pembelian kembali sebesar Rp6.000 menjadi Rp2.509.000 per gram, dari sebelumnya Rp2.515.000 per gram. Adapun rekor harga emas ...